Resep Nasi Goreng Spesial Gurih
Makanan sehat sangat bermanfaat buat tubuh. Bukan
saja untuk menjaga tubuh agar tetap sehat, namun makanan sehat dengan gizi
seimbang juga penting sebagai salah satu cara diet alami yang cukup efektif.
Diet bukanlah sekedar mengurangi porsi makan. Menu resepApalagi bila anda
termasuk orang yang atif dengan berbagai kegiatan fisik, makanan justru sangat
diperlukan. Justru yang harus dilakukan adalah mengganti makanan harian dengan
menu alternative yang mengandung gizi tinggi.
 
Umummnya kebutuhan kalori pria lebih tinggi
ketimbang yang dibutuhkan wanita. Kebutuhan kalori kaum laki-laki rata-rata
2.500 kalori per hari, sedangkan kebutuhan kalori kaum perempuan sekitar 2.200
kalori perhari. Ingin tahu resep lainnya langsung bisa klik Resep dan Cara
Membuat Puding Susu Mangga. Jumlah ini dapat meningkat atau menurun tergantung
aktivitas maupun usia anda. Berikut resep masakan istimewa yang kami sajikan
kali ini.
Klasifikasi:
Masakan khas: Chinese
Bahan dasar: Baso, Nasi, Sayuran, Telur, Udang
Proses pengolahan: Goreng, Tumis
Publisher: ShinyLien
Sumber: ShinyLien
Bahan:
2 siung bawang putih
5 siung bawang merah
3 buah cabai merah
25 gram udang
5 buah baso sapi atau ikan
2 batang daun bawang
4 buah kerupuk udang atau emping
2 buah telur ayam
2 piring nasi putih
1 sendok makan saus sambal
1 sendok makan kecap manis
1 sendok makan kecap asin
1 sendok teh ang ciu
¼ sendok teh garam
1/8 sendok teh micin
¼ sendok teh lada bubuk
1 buah mentimun
1 buah tomat
1 sendok makan bawang merah goreng
minyak goreng
Cara Pengolahan:
1 Bersihkan, cuci, tumbuk halus bawang putih, bawang
merah dan cabai merah. Sisihkan.
2 Bersihkan, kupas udang lalu sisihkan.
3 Cuci, iris bulat baso lalu sisihkan.
4 Bersihkan, iris halus daun bawang. Sisihkan.
5 Panaskan minyak goreng. Goreng kerupuk udang atau
emping sampai mengembang. Sisihkan dan simpan di wadah tertutup.
6 Panaskan minyak goreng, buat telur mata sapi.
Sisihkan.
7 Panaskan 2 sendok makan minyak goreng, tumis
bawang putih, bawang merah dan cabe merah sampai harum.
8 Masukkan udang dan baso, aduk rata.
9 Masukkan nasi putih, saus sambal, kecap manis,
kecap asin, ang ciu, garam, micin dan lada bubuk. Aduk rata sampai agak kering.
Masukkan daun bawang. Aduk,aduk sebentar. Angkat.
10 Sajikan hangat dengan taburan bawang merah
goreng, kerupuk udang atau emping, telur mata sapi, irisan mentimun dan tomat.
Catatan:
Porsi untuk 2 orang.
Itulah resep masakan yang dapat anda coba dan
praktekkan. Karena itu dengan mengetahui konsep diet sehat, sajian makanan pun
dapat lebih selektif untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh. Selamat
mencoba dan semoga bermanfaat. Untuk informasi lainnya bisa lihat juga Resep
Dan Cara Membuat Donat Manis Dan Empuk.
Resep Dan Cara Membuat Nasi Goreng Canton Yang Enak
Bahan makanan yang sehat akan membuat tubuh tetap
sehat. Untuk memenuhi kebutuhan tubuh terhadap zat-zat pengatur, maka makanan
yang mineral dan vitamin sangat penting. Wortel dikenal kaya dengan kandungan
vitamin, protein, hidrat arang, kalsium, fosfor, zat besi, vitamin B dan C
namun rendah kalori. Resep Begitu juga dengan bahan makanan dari jenis
kacang-kacang sangat baik sebagai zat pembangun tubuh karena kandungan seratnya
yang tinggi.
 
Produk turunan hewani yang rendah lemak juga penting
untuk menjaga kesehatan tubuh. Namun sebaiknya pilihlah makanan jenis ini yang
mengandung lemak baik dengan menghindari makanan yang mengandung lemak jenuh.
Sebab, bagaimana pun juga tubuh membutuhkan lemak untuk mendukung aktivitas.
Dengan menyajikan masakan dengan bahan yang sehat
tentunya akan sangat buat anak-anak dan keluarga anda. Resep masakan yang
disajikan kali ini merupakan salah satu resep terbaik sebagai menu istimewa
untuk kelurga anda. Untuk resep lainnya bisa lihat juga Resep Dan Cara Membuat
Kue Singkong Keju Susu. Anda dapat mencobanya dan rasakan cita rasanya yang
enak dan lezat. Nah, bagaimana resep selengkapnya, silahkan baca uraian di
bawah ini.
Klasifikasi:
Masakan khas: Chinese
Bahan dasar: Ayam, Baso, Nasi, Sayuran, Telur, Udang
Proses pengolahan: Goreng, Tumis
Publisher: ShinyLien
Sumber: ShinyLien
Bahan:
3 siung bawang putih
1 cm jahe
50 gram udang
1 batang daun bawang
4 buah baso ikan
2 lembar daging asap
2 butir telur ayam
2 sendok makan minyak goreng
2 sendok makan margarin
50 gram kacang polong
250 gram nasi putih
2 sendok makan kecap asin
1 sendok teh garam
¼ sendok teh micin
½ sendok teh lada bubuk
Cara Pengolahan:
1 Bersihkan, cuci, cincang bawang putih dan jahe.
Sisihkan.
2 Bersihkan, cuci, kupas udang. Sisihkan.
3 Bersihkan, cuci, iris halus daun bawang. Sisihkan.
4 Cuci, iris tipis baso ikan. sisihkan.
5 Cuci, iris daging asap tipis memanjang. Sisihkan.
6 Panaskan minyak goreng, pecahkan telur lalu dibuat
dadar. Setelah matang diiris tipis. Sisihkan.
7 Panaskan margarin hingga meleleh, lalu tumis
bawang putih dan jahe hingga harum.
8 Masukkan udang dan baso. Aduk hingga berubah
warna.
9 Masukkan kacang polong dan daging asap. Aduk Rata.
10 Masukkan nasi, kecap asin, garam, micin dan lada
bubuk. Aduk hingga rata dan agak kering. Masukkan daun bawang, aduk-aduk
sebentar. Angkat
11 Sajikan hangat dengan taburan telur dadar di
atasnya.
Catatan
Porsi untuk 2 orang.
Itulah resep masakan kali ini. Anda dapat
menyajikannya pada sore hari usai lelah bekerja seharian atau saat hari libur
dimana waktu menjadi begitu berharga untuk anda brsama keluarga. Nikmati
saat-saat kebersamaan itu dengan menu istimewa anda, sehingga akan menambah
hangat dan bahagia suasana di rumah. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat
untuk anda. Untuk menu resep lainnya bisa baca juga Resep Dan Cara Membuat
Puding Teh Susu.
Resep Ayam Rica-Rica Yang Enak
Makanan sehat sangat bermanfaat buat tubuh. Bukan
saja untuk menjaga tubuh agar tetap sehat, namun makanan sehat dengan gizi
seimbang juga penting sebagai salah satu cara diet alami yang cukup efektif.
Diet bukanlah sekedar mengurangi porsi makan. Resep makananApalagi bila anda
termasuk orang yang atif dengan berbagai kegiatan fisik, makanan justru sangat
diperlukan. Justru yang harus dilakukan adalah mengganti makanan harian dengan
menu alternative yang mengandung gizi tinggi.
 
Umummnya kebutuhan kalori pria lebih tinggi
ketimbang yang dibutuhkan wanita. Kebutuhan kalori kaum laki-laki rata-rata
2.500 kalori per hari, sedangkan kebutuhan kalori kaum perempuan sekitar 2.200
kalori perhari. Jumlah ini dapat meningkat atau menurun tergantung aktivitas
maupun usia anda. Berikut resep masakan istimewa yang kami sajikan kali ini.
Cara Mengolah dan Resep Ayam Rica-Rica yang Enak
Klasifikasi:
Masakan khas: Indonesia
Bahan dasar: Ayam
Proses pengolahan: Tumis
Publisher: ShinyLien
Sumber: ShinyLien
Bahan:
1 ekor ayam
12 buah cabai merah
10 buah cabai rawit
6 siung bawang putih
6 siung bawang merah
4 cm jahe
2 batang serai
1 lembar daun pandan
5 lembar daun jeruk
50 ml minyak goreng
150 ml air
1 buah jeruk nipis
Cara Pengolahan:
1 Bersihkan, cuci, potong-potong ayam sesuai selera
anda. Sisihkan.
2 Bersihkan, cuci, tumbuk halus cabai merah, cabai
rawit, bawang putih, bawang merah dan jahe. Sisihkan.
3 Bersihkan, cuci serai, daun pandan dan daun jeruk.
Sisihkan.
4 Belah jeruk nipis lalu peras dan ambil airnya.
Sisihkan.
5 Tumis bawang merah, serai dan daun pandan, hingga
bawang merah berwarna kecoklatan.
6 Masukkan bumbu yang dihaluskan dan daun jeruk,
aduk hingga harum.
7 Masukkan ayam, aduk hingga ayam berubah warnanya,
tambahkan air, kecilkan api dan tutup. Diungkep hingga airnya agak mengering
sambil sekali-sekali diaduk-aduk. Angkat.
8 Tambahkan air jeruk nipis, aduk hingga rata.
9 Sajikan.
Catatan:
Porsi untuk 5 orang.
Makanan ini emang pedes tapi nikmat banget lho,
bikin ketagihan makan terus. Hehe.
Resep Bubur Sumsum Kuah Kolak Kacang Hijau Enak
Gairah memasak tak pernah lekang oleh waktu. Dari
dulu hingga zaman modern sekarang ini banyak orang yang suka memasak. Apalagi
kini menu masakan juga makin variatif dengan beragamnya jenis makanan yang
dapat diolah. Seiring dengan itu, tingginya kebutuhan masyarakat terhadap
makanan yang enak dan variatif telah mendorong tumbuhnya bisnis kuliner. resep
makanan enak Bahkan bisnis kulier pun tak sekedar berupa ibu-ibu yang menjual
makana tertentu di pojok jalan atau berupa warung makan sederhana. Kuliner
telah menjelma menjadi sebuah bisnis yang bergengsi dan sangat prospektif,
serta menguntungkan.
 
Namun untuk bisa menyajikan makanan istimewa untuk
seluruh anggota keluarga tercinta, anda tak perlu harus menjadi pengusaha
makanan atau menjadi koki yang jago memasak. Dengan resp masakan yang kami
sajikan di sini, anda dapat mencoba dan mempraktekkannya. Apalagi resep-resp
yang ada di blogini merupakan resep pilihan untuk menghasilkan masakan yang
istimewa dan tentu saja enak.
Cara Memasak dan Resep Bubur Sumsum Kuah Kolak
Kacang Hijau Enak
Bahan dan bumbu Bubur Sumsum Kuah Kolak Kacang
Hijau:
200 gram tepung beras
1 sendok teh garam
4 lembar daun pandan
1.500 ml santan dari 1 butir kelapa
Bahan Kuah:
100 gram kacang hijau kulit
1.000 ml air
2 lembar daun pandan ikat
1/2 sendok teh garam
250 gram gula merah sisir halus
1.000 ml santan dari 1 butir kelapa
Cara Masak Bubur Sumsum Kuah Kolak Kacang Hijau Spesial
Cara membuat Bubur Sumsum Kuah Kolak Kacang Hijau:
Bubur, masak bahan bubur sambil diaduk sampai
kental. Angkat.
Kuah, rebus kacang hijau, air, daun pandan, dan
garam sampai matang. Masukkan gula merah dan santan. Masak sambil diaduk sampai
mendidih.
Sendokkan bubur dimangkuk. Tuang dengan kuahnya.
Resep Sate Kambing Bumbu Kacang Kurma
Kurma yang asalnya dari Timur Tengah, adalah
santapan wajib di setiap hari besar muslim. Di Lebaran Haji kali ini, Bang
Bango menciptakan resep unik yang memadukan sate kambing, hidangan khas
Nusantara, dengan sedikit citarasa Timur Tengah lewat hadirnya kurma di dalam
bumbu kacang. Kelezatan kurma yang berpadu dengan saus kacang menciptakan
keunikan tersendiri bagi Resep Sate Kambing Bumbu Kacang Kurma ini. Sajikan di meja
makan lengkap dengan lontong atau ketupat khas Lebaran, suasana kehangatan
keluarganya makin terasa!
 
Bahan-bahan
TIPS: Anda bisa menandai setiap bahan dan bumbu
untuk memudahkan Anda membuat daftar belanjaan atau mengecek apakah semua bahan
sudah tersedia di dapur Anda!
Bahan-bahan:
•        450
gram Daging Kambing, potong 2x2 cm
•        1
sendok teh Air Jeruk Nipis
•        1
sendok makan Minyak Goreng
•        3
sendok makan Kecap Manis Bango
Bumbu saus:
•        300
gram Kacang Tanah kulit, Goreng
•        450 ml
Air
•        10
buah kurma, potong kotak kecil
•        1
sendok teh Garam
•        1/4
sendok teh Lada Putih bubuk
•        4
sendok makan Kecap Manis Bango
•        1
sendok makan Minyak Goreng untuk menumis
Bumbu halus:
•        5
butir Bawang Merah
•        2
siung Bawang Putih
Bahan pelengkap:
•        15
buah Cabe Rawit hijau, potong-potong
•        1 buah
Tomat, potong-potong
•        5
butir Bawang Merah, iris
Cara membuat:
•        Lumuri
kambing dengan air jeruk nipis, minyak goreng, dan Kecap Manis Bango.
Remas-remas. Diamkan 60 menit sampai meresap.
•        Tusuk-tusuk
daging kambing ditusukan sate. Bakar di atas bara sampai harum.
•        Saus,
tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan kacang dan air. Masak sampai mendidih.
•        Tambahkan
garam, lada putih bubuk, Kecap Manis Bango, dan kurma. Masak sampai kental.
•        Sajikan
sate bersama saus dan pelengkap.                                               (Untuk 18 tusuk)

No comments:
Post a Comment